Pullman Ciawi Vimala Hills Resort Spa & Convention - Luxury hotel - Pertemuan Bisnis

Pertemuan Bisnis


Pullman unggul dalam bisnis dan acara. Keunggulan ini membuat konsep Meet/Play by Pullman identik dengan perencanaan pertemuan yang sukses di seluruh dunia. Untuk konferensi, seminar, insentif atau rapat, peserta dapat menikmati suasana pertemuan diiringi keindahan dan ketenangan alam Indonesia yang memberikan inspirasi yang menakjubkan.

Kegiatan bisnis tidak harus melibatkan kota besar dengan gedung-gedung tinggi karena Pullman telah membawa Meet/Play by Pullman ke Vimala Hills. Dengan lima ruang pertemuan modern dan dua ballroom elegan yang dapat menampung hingga 1.300 tamu, juga balkon dengan pemandangan ke arah Gunung Salak. Dilengkapi pula dengan peralatan yang canggih seperti video wall multi-layar seluas 40 m2. Selain itu, tim kami yang bekerja dengan konsep Meet/Play by Pullman selalu siap sedia untuk memastikan semua kegiatan pertemuan Anda berjalan lancar dengan sempurna.

Kontak kami di  +62 51 830 6888 / 0812 1988 1574 (WhatsApp chat) atau hendrik.hendrik@accor.com

Special Offers


  • paket-meeting-ramadhan

    Paket Meeting Ramadhan

    Tingkatkan meeting korporat atau sosial Anda dengan Paket MICE Ramadan Meeting, yang menawarkan promo Bayar 10 Gratis 1. Paket Meeting: Meeting Seharian Penuh – Rp...

    Read more
  • paket-meeting

    Paket Meeting

    Paket All-Day / Full Board Rp. 1.500.000 /pax/hari • Penggunaan ruang pertemuan selama 12 jam • 2 Istirahat Kopi Bertema • 1 Prasmanan Makan Siang • 1 Prasmanan...

    Read more
Dapatkan Penawaran

Accessaddress

Pullman Ciawi Vimala Hills Resort Spa & Convention ☆☆☆☆☆
Jl. Raya Puncak, Gadog, Megamendung, 16770 Bogor
Indonesia
Tel: + 62 (251) 830 6888
Fax: + 62 (251) 830 6889
Email: hendrik.hendrik@accor.com

google_map
  • pertemuan-bisnis
  • pertemuan-bisnis
  • pertemuan-bisnis
Pesan kamar
Pesan kamar
close